SOAL GERAK LURUS DAN PENYELESAIANNYA


Sesuai Misi Blog ini, SARANA BERBAGI, berbagi walau sedikit, tapi insya allah bermanfaat nie...
siswa-siswi yang mengalami kesulitan dalam belajar fisika khususnya di bagian Gerak Lurus nie aku bagi soal + penyelesaiannya sekalian sedikit yang ku bisa yach.... and moga bermanfaat, lo ada yang salah harap maklum, masih belajar juga

Soal
1.     Sebuah materi bergerak pada bidang datar dengan lintasan sembarang dari titik A (3,5) ke titik B (5,1), tentukan:
a.       vektor perpindahan
b.      besarnya perpindahan!
2.     Sebuah benda bergerak sepanjang garis lurus dengan persamaan x = - t2 + 5t – 100 dimana x dalam meter dan t dalam detik. tentukan :
a.        Kecepatan saat t = 2 s
b.       Waktu yang diperlukan untuk benda berhenti.
3.     Suatu benda bergerak menurut persamaan x = 4t3 + 2t2 + 3. Tentukan
a.     Kecepatan saat t = 2 s
b.     Percepatan saat t = 1 s
4.     Suatu partikel bergerak sepanjang sumbu x = 5t2 + 1. Tentukan kecepatan rata-rata dalam selang waktu antara 2 s dan 3 s!
5.     Suatu benda bergerak dengan persamaan x = 5t2 + 20t + 5. Dari persamaan tersebut tentukan besarnya :
a.        Posisi awal xo
b.       Kecepatan awal vo
c.        Dan percepatannya
6.     Vektor posisi suatu benda dapat dinyatakan oleh r = (t3 – 2t2) I + (3t2) j. tentukan :
a.        Besar dan arah perpindahan benda dari t = 1s sampai ke t = 3s
b.       Besar dan arah kecepatan rata-rata dari t = 1s sampai ke t = 3s
c.        Tentukan persamaan kecepatan dan kecepatan mobil pada t = 3s
7.     Posisi x dari suatu roket yang sedang bergerak dinyatakan oleh  x(t) = 5t + 8t2 + 4t3 – 0,25t4 selama 10 s dari gerakannya. Tentukan :
a.        Persamaan kecepatan dan percepatan roket.
b.       Kecepatan dan percepatan awal roket
c.        Kecepatan dan percepatan pada t = 2 s
8.     Sebuah partikel bergerak dengan persamaan kecepatan v = 6i + 8j m/dt. Besar kecepatan vector pada arah sumbu horizontal adalah …. (US 2006)
9.     Sebuah partikel bergerak dengan persamaan kecepatan v = (4t2 I + 8t j)m/s. besar kecepatan benda saat t = 1 s adalah …(US 2006)
10. Dari gedung bertingkat setinggi 20 m, yoyon melempar jeruk dengan laju 15 m/dt mendatar. Kecepatan jeruk sampai ditanah adalah … (US 2006)
11.  Sebuah mobil bergerak dipercepat beraturan dari keadaan diam, jika percepatan mobil 8 m/s2 maka posisi mobil setelah 4 s sejauh …. Meter dari posisi semula (US 2006)

soal diatas dan penyelesaiannya dapat di donwload di Link Bawah Ini
Soal 
 Penyelesaian
Moga bermanfaat yach....
materi yang lain nyusul..

Baca Artikel Berikut :


  • Kumpulan Soal Ujian Nasional 2013
  • Prediksi Soal Ujian Nasional 2013
  • Kumpulan Soal Ujian Nasional SMA 2013
  • Ujian Praktek Bahasa Inggris
  • BAHAN UJIAN PRAKTEK BAHASA INGGRIS
  • SOAL GETARAN HARMONIK BENDA ELASTIS DAN SOLUSI
  • SOAL GETARAN HARMONIK BENDA ELASTIS DAN SOLUSI
  • SOAL DAN SOLUSI GERAK PARABOLA
  • SOAL DAN SOLUSI GERAK MELINGKAR
  • SOAL DAN SOLUSI PEGAS
  • SOAL GERAK LURUS DAN SOLUSI
  • SOAL GAYA GRAVITASI DAN SOLUSI
  • 0 comments:

    Post a Comment